Cara Menampilkan Profil Penulis Blog di Bawah Postingan

Profil penulis dalam sebuah blog sangat penting karena hal itu dapat membuat anda saling mengenal dengan para blogger yang lain dan menunjukkan bahwa blog anda benar-benar anda kelola dengan baik. Profil penulis merupakan gambaran yang menjelaskan tentang keadaan seseorang. Gambar dibawah ini merupakan contoh profil dari blog saya:
Sama seperti dengan profil sebuah blog, profil tersebut berisi tentang biografi seorang admin/ penulis blog tersebut. Profil dalam sebuah blog biasanya bisa diletakan dimana saja sesuai yang anda inginkan. Bagi anda yang belum tahu caranya, berikut langkah-langkahnya:
  1. Login ke akun blog anda,
  2. Masuk ke menu Tata Letak, 
  3. Klik Edit pada bagian Postingan seperti dalam kolom merah,

Ketika muncul Konfigurasi Postingan Blog > centang Tampilkan Profil Pengarang Dibawah Pos, lalu klik Save/ Simpan.
 
Profil yang akan ditampilkan yaitu profil yang anda sesuaikan dengan Google Plus. Jika anda belum mengisi profil pada Google Plus, silahkan isi terlebih dahulu dengan cara:
  1. Masuk ke Akun Google Plus
  2. Klik About 
  3. Pada menu Story > klik edit.
  4. Muncul form seperti gambar dibawah ini :

Penjelasan
Tagline : Deskripsi singkat tentang penulis
Introduction : Deksripsi tentang penulis yang menjadi profil dalam blog
Bragging Rights : Aktivitas yang sedang dilakukan sekarang


Sekian ulasan dari saya tentang cara menampilkan profil penulis dibawah postingan blog, semoga bermanfaat dan terima kasih.

Subscribe to receive free email updates:

4 Responses to "Cara Menampilkan Profil Penulis Blog di Bawah Postingan"

  1. aduh ini kok kagak jadi gan gimana ini artikelnya

    ReplyDelete
  2. kalau untuk PC tampil tapi itu sudah gak zaman baca melalui PC, agar supaya tampil pada blogger hape gimana ya caranya?

    ReplyDelete